Selasa, 28 April 2015

Cara Membuat Kotak Kado Ala Kreatifitas

Diposting oleh Unknown di Selasa, April 28, 2015

Kreasi Membuat Kotak Kado Cantik
Biasanya kita selalu kebinguan untuk kotak kado hadiah kita,kali ini saya punya usulan untuk mberkereasi membuat kotak kado ala kita sendiri, selain berharga ekonomis, kita juga bisa mengetahui tingkat kreatifitas kita, dan tentu meninggkatkannya pula.Yuk langgsung aja, sebelumnya kalian harus melengkapi bahan bahan yang diperlukan yaitu, sebagai berikt.
Bahan :
1.       Kertas karton A4(210gsm) , warna sesuai selera kalian ya!
2.       Penggaris
3.       Pensil
4.       Cutter
5.       Lem UHU
6.       Pita , kertas lipat, dam hiasan hiasan lainnya



Cara
1.       Buatlah pola jaring jaring balok*tanpa tutupyaa* (untuk Kotak kado) sesuai ukuran yang diinginkan*
2.       Gunting meggunakan cutter sisi sisi nya
3.       Rekatkan sisi sisi yang bertemu menggunakan Lem UHU, lebih jelasnya di video dibawah ini yaaJ
4.       Lalu buatlah pola jaring jaring balok*tanpa alas ya* (untuk tutup kotak nya ya) ukuannya berbanding 1 : 2 antara kotak kado : tutup kkotak kado nya.
5.       Lalu digunting dan dilem sesuai perintah pada balok sebelumnya
6.       Laulu dihias sesuai selera , kalian bisa menambahkan pita atau kertas lipat yang kalian gunting menjadi bentuk bentuk unik dan cantik
NB:
*lebihkan 1cm untuk tiap tiap sisi sebagai perekat anatar sisi lain

0 komentar:

Posting Komentar

 

Music Lover Template by Ipietoon Blogger Template | Gift Idea